Pangan merupakan hal yang penting bagi setiap mahluk hidup, berbagai cara akan di tempuh setiap makhluk hidup untuk memenuhi kebutuhannya. Manusia secara alami terlahir dengan naluri untuk memenuhi kebutuhannya sendiri. Jaman dahulu manusia menanam dan memelihara hewan ternak untuk kebutuhannya sendiri namun dalam perkembangannya karena kebutuhan mansia yang semakin meningkat maka manusia tidak dapat memenuhi kebutuhannya sendiri dan memerlukan orang lain untuk memenuhi kebutuhannya termasuk makanan. Pangan dalam lingkup sebuah negara merupakan isu krusial yang mesti ditangani dengan serius karena terkait kedaulatan sebuah negara. Pangan merupakan sebuah hal pokok yang harus di penuhi, apabila produksi pangan suatu negara...
Minggu, 24 Mei 2015
Langganan:
Postingan
(
Atom
)